Lirik Lagu Dangdut Mansyur S - Cinta Sampai Disini

Advertisement
Lirik Lagu Dangdut Mansyur S - Cinta Sampai Disini

Evolirik - Mansyur Subhawannur atau yang lebih dikenal dengan nama populer Mansyur S (lahir di Jakarta, 30 November 1948; umur 68 tahun) adalah penyanyi dangdut Indonesia. Mansyur S Mengawali karier dengan merilis album perdananya yakni, Pesan Perpisahan pada tahun 1969. Yang kemudian membuat namanya mencuat didunia musik dangdut. Selain eksis di dunia dangdut Mansyur S yang memiliki suara merdu dan berciri khas ini juga pernah berperan didunia akting, yaitu membintangi sebuah sinetron, dan tentunya dengan tetap membawakan karakternya sebagai pedangdut. Berikut Lirik Lagu Dangdut dari Mansyur S yang berjudul Cinta Sampai Disini.

Lirik Lagu Dangdut Mansyur S - Cinta Sampai Disini

Barulah sekarang aku menyadari
Cintamu padaku oh sekulit ari

Tiada kusangka engkau
Sampai hati nodai
Cintaku yang suci mulia

Panas bara api membakar kulitku
Lebih pana lagi oh terbakar hati

Telah kucoba hati tak mau lagi
Lebih baik cinta oh sampai disini

Barulah sekarang aku menyadari
Cintamu padaku oh sekulit ari

Tiada kusangka engkau
Sampai hati nodai
Cintaku yang suci mulia

Panas bara api membakar kulitku
Lebih pana lagi oh terbakar hati

Telah kucoba hati tak mau lagi
Lebih baik cinta oh sampai disini

Barulah sekarang aku menyadari
Cintamu padaku oh sekulit ari

Tiada kusangka engkau Sampai hati
nodai cintaku yang suci mulia

Demikianlah Lirik Lagu Dangdut Mansyur S - Cinta Sampai Disini, semoga dapat membantu teman-teman semuanya, Terima Kasih.
Advertisement

You might also like